Analisis Kredit Bermasalah dan Likuiditas Sebelum Pandemi, Selama Pandemi, dan Setelah Vaksinasi Covid-19 Pada Bank Umum Konvensional di Indonesia
##plugins.themes.academic_pro.article.main##
Abstract
Perubahan kondisi akibat pandemi Covid-19 di Indonesia menimbulkan kemelut di seluruh sektor kehidupan masyarakat terutama sektor perbankan. Kinerja perbankan terutama dalam aktivitas penyaluran kredit dapat diketahui melalui tingkat kredit bermasalah dan likuiditas. Tujuan penelitian ini untuk menguji dan menganalisis perbedaan kredit bermasalah dan likuiditas sebelum pandemi, selama pandemi, dan setelah vaksinasi Covid-19 pada bank umum konvensional. Teknik analisis data penelitian menggunakan uji repeated measure ANOVA dan uji friedman yang diolah dengan software pengolah data SPSS versi 23. Hasil olah data penelitian menunjukkan bahwa Non Performing Loan dan Loan to Deposit Ratio bank umum konvensional sebelum pandemi, selama pandemi, dan setelah vaksinasi Covid-19 berbeda secara signifikan.
##plugins.themes.academic_pro.article.details##
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
LPPM Politeknik Piksi Ganesha Indonesia
References
Akbar, Al., Karyadi, & Kartwiyata, B. R. (2021). Analisis Non Performing Loan (NPL) Pada Bank Pembangunan Daerah Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Sebelum Dan Sesudah Pandemi Covid-19. Jurnal E-Bis (Ekonomi Bisnis), 5(1), 67–82.
Ciotti, M., Ciccozzi, M., Terrinoni, A., Jiang, W. C., Wang, C. Bin, & Bernardini, S. (2020). The COVID-19 pandemic. Critical Reviews in Clinical Laboratory Sciences, 57(6), 365–388. https://doi.org/10.1080/10408363.2020.1783198
Effendi, I., & Hariani, P. (2020). Dampak Covid-19 terhadap Bank Syariah. EKONOMIKAWAN : Jurnal Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan, 20(79), 221–230.
Field, A. (2009). Discovering Statistics Using SPSS. 3rd Edition. London: Sage Publications Ltd.
Hartanti, H. (2017). Perbandingan Kinerja Keuangan Lima Bank Dengan Aset Terbesar. Jurnal Online Insan Akuntan, 2(2), 237–248. Diambil dari http://ejournal-binainsani.ac.id/index.php/JOIA/article/view/646
Hasibuan, M. S. P. (2011). Dasar-Dasar Perbankan (9 ed.). Jakarta: PT. Bumi Aksara.
Ilhami, & Thamrin, H. (2021). Analisis Dampak Covid 19 Terhadap Kinerja Keuangan Perbankan Syariah Di Indonesia. Jurnal Tabarru’: Islamic Banking and Finance, 4(1), 37–45. https://doi.org/10.25299/jtb.2021.vol4(1).6068
Jalih, J. H., & Rani, I. H. (2020). Respon NPL Bank Konvensional di Indonesia: Analisis Sebelum dan Sesudah Pandemi Covid-19 dan Penerapan New Normal. Reviu Akuntansi dan Bisnis Indonesia, 4(2), 73–82.
Joyosemito, I. S., & Nasir, N. M. (2021). Gelombang Kedua Pandemi Menuju Endemi Covid-19: Analisis Kebijakan Vaksinasi Dan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Di Indonesia. Jurnal Sains Teknologi dalam Pemberdayaan Masyarakat, 2(1), 55–66. https://doi.org/10.31599/jstpm.v2i1.718
Maulidia, N., & Wulandari, P. P. (2021). Analisis Kinerja Keuangan Bank di Masa Pandemi Covid-19 pada Bank BUMN Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Ilmiah, 9(2), 1–16.
Murniati, A., & Dura, J. (2019). Analisis Kinerja Keuangan Bank Sebelum dan Setelah Implementasi Tax Amnesty. Peta, 4(1), 33–50.
Panu, N. hayati S., Saerang, I. S., & Maramis, J. B. (2017). Analisis Komparasi Tingkat Kesehatan Bank Pembangunan Daerah Go Public Dan Non Go Public Berdasarkan Risk Profile, Earning, Dan Capital Periode 2013-2015. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi, 5(2), 2437–2448. https://doi.org/10.35794/emba.v5i2.16729
Pramitasari, T. (2020). Comparative Analysis Of The Biggest Banking Performance In Indonesia. Proceedings of the 2nd International Conference of Business, Accounting and Economics, ICBAE 2020, 5 - 6 August 2020, Purwokerto, Indonesia. EAI. https://doi.org/10.4108/eai.5-8-2020.2301098
Rachmawati, L., & Nur, D. I. (2021). Analisis Rasio Keuangan Untuk Memprediksi Kondisi Financial Distress di Sektor Basic Industry and Chemical Pada Tahun 2016-2019 di Bursa Efek Indonesia. Jurnal E-Bis (Ekonomi-Bisnis), 5(2), 478–488.
Rustendi, T. (2019). Analisis Kinerja Keuangan Bank Umum Syariah Dan Bank Umum Konvensional Dalam Dual Banking System. Jurnal Ekonomi Manajemen, 5(2), 112–123. Diambil dari http://jurnal.unsil.ac.id/index.php/jem/article/view/1221
Seto, A. A., & Septianti, D. (2021). Dampak Pandemi Covid 19 Terhadap Kinerja Keuangan Sektor Perbankan Di Indonesia. Eqien: Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 8(2). https://doi.org/10.34308/eqien.v8i2.248
Shonhadji, N. (2020). What Most Influence on Non-Performing Loan in Indonesia? Bank Accounting Perspective with Mars Analysis. Journal of Accounting and Strategic Finance, 3(2), 136–153. https://doi.org/10.33005/jasf.v3i2.85
Sitohang, M. Y., Rahadian, A. S., & Prasetyoputra, P. (2020). Indonesian Community Initiative in the Early Phase of the Covid- 19 Pandemic: a Health Development Strategy. Jurnal Kependudukan Indonesia, 2902(Edisi Khusus Demografi dan COVID-19), 33–38.
Suharti, E., & Saftiana, I. I. (2021). Reaksi Pasar dan Implikasinya Terhadap Harga Saham. Jurnal MONEX, 10, 133–141. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.30591/monex.v10i1.2346.g1337
Sukendri, N. (2021). Likuiditas Dan Permodalan Bank Milik Pemerintah Sebelum Dan Pada Masa Pandemi. Distribusi - Journal of Management and Business, 9(1), 109–118. https://doi.org/10.29303/distribusi.v9i1.161
Surahmat, A., Mukhazarudfa, & Yudi. (2020). Perbandingan Kinerja Keuangan Bank Perkreditan Rakyat (Bpr) Sebelum Dan Sesudah Penerapan Tata Kelola (Good Gorporate Governance) Di Provinsi Jambi. Jurnal Akuntansi Dan Keuangan Universitas Jambi, 5(1), 45–58.
Zettyra R. D, Z., & Mutia, E. (2020). Perbandingan Tingkat Kesehatan Bank Umum Konvensional Dan Bank Umum Syariah Menggunakan Metode Rgec (Risk Profile, Good Corporate Governance, Earnings, Dan Capital). Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Akuntansi, 4(4), 635–653. https://doi.org/10.24815/jimeka.v4i4.15325
Zhang, Y., Xu, J., Li, H., & Cao, B. (2020). A Novel Coronavirus (COVID-19) Outbreak: A Call for Action. Chest, 157(4), e99–e101. https://doi.org/10.1016/j.chest.2020.02.014