Jurnal E-Bis https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis <pre><strong>Jurnal E-Bis : Ekonomi Bisnis<br></strong>Publisher : Politeknik Piksi Ganesha Indonesia<br>Frequency : 2 issues per year <br>DOI Prefix : 10.37339 by <span style="font-family: 'Georgia';"><img src="http://ijain.org/public/site/images/apranolo/Crossref_Logo_Stacked_RGB_SMALL.png" alt="" width="60" height="16"></span><br>Print ISSN : <a href="https://issn.lipi.go.id/terbit/detail/1490325022" target="_blank" rel="noopener">2580-2062</a><br>Online ISSN : <a href="https://issn.lipi.go.id/terbit/detail/1530580778" target="_blank" rel="noopener">2622-3368</a><br>Editor-in-chief : Sri Wahyuningsih<br>Managing editor : Sotya Partiwi E.<br>Citation analysis : Google Scholar<br>Journal scope : <a href="https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/index.php/E-BIS/scope">Click here</a><br>Accreditation : <a href="https://sinta3.kemdikbud.go.id/journals/profile/7049" target="_blank" rel="noopener"><img style="vertical-align: top;" src="/public/site/images/admin/ekomtek/sinta4.png" alt="" width="100" height="50"></a></pre> Politeknik Piksi Ganesha Indonesia en-US Jurnal E-Bis 2580-2062 <p>LPPM Politeknik Piksi Ganesha Indonesia</p> Strategi Peningkatan Kinerja Karyawan sebagai Upaya Peningkatan Kinerja Organisasi: Systematic Literature Review https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1283 <p><em>This study aims to review the strategies used by organizations to improve employee performance. This study uses a systematic literature review method. The data search method used was articles obtained through the Google Scholar database. Search for articles using keywords entered in the Publish or Perish application. The keywords used are employee improvement and performance strategies. The search for articles starts in 2018–2022. All articles searched are in Indonesian. Based on the search results obtained, 71 articles After the inclusion and exclusion processes, 20 potential articles were obtained for analysis. It can be concluded that the employee performance improvement strategy can be carried out by means of a SWOT analysis and testing of the variables that are the forming factors for the increase in employee performance. The research contribution is to provide an overview of the various methods that can be used by managers or company leaders in formulating employee performance improvement strategies. </em></p> Dwi Wahyu Pril Ranto Copyright (c) 2024 Dwi Wahyu Pril Ranto https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-02 2024-05-02 8 1 1 12 10.37339/e-bis.v8i1.1283 Gaya Kepemimpinan Transformasional, Motivasi Ekstrinsik dan Pengembangan Karir Terhadap Work Performance Karyawan PT Samitex https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1522 <p><em>The decline in work performance that occurred in this study was generally caused by a decrease in the enthusiasm of co-workers and the absence of examples to use as a reference for achieving work performance. The aim of this research is to examine the influence of transformational leadership, extrinsic motivation and career development on work performance. Research data collection method using questionnaires. The population is employees at PT Samitex Sewon total of 85 people using a saturated sampling technique. Data collection techniques using primary data were analyzed using multiple linear regression, equipped with t test, f test and coefficient of determination. The research results show that there is no influence of transformational leadership on work performance, extrinsic motivation and career development have a positive and significant influence on work performance and the variables of transformational leadership, extrinsic motivation and career development have positive and significant influence on work performance</em><em>.</em></p> <p><em>&nbsp;</em></p> Irfan Septian Nugroho Prayekti Prayekti Epsilandri Septyarini Copyright (c) 2024 Irfan Septian Nugroho, Prayekti Prayekti, Epsilandri Septyarini https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-02 2024-05-02 8 1 13 24 10.37339/e-bis.v8i1.1522 Gaya Kepemimpinan Transformasional, Pengembangan Karir, Keseimbangan Kehidupan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Pegawai https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1597 <p><em>There is an imbalance of work and personal life for employees so they experience stress and pressure which makes their morale decrease and employees feel pressured to the assigned tasks. So this study aims to identify Transformational Leadership Style, Career Development, and Work-Life Balance on Employee Job Satisfaction at Perumdam Mojopahit Mojokerto. This research uses quantitative techniques through a descriptive approach. The sampling technique uses total sampling, namely the sample members are taken as a whole. The type of data is primary data obtained through distributing questionnaires involving 125 employees at Perumdam Mojopahit Mojokerto. The results of this study indicate that transformational leadership style, career development, and work-life balance have a positive and significant effect on employee job satisfaction at Perumdam Mojopahit Mojokerto.</em></p> Fandi Ardiansyah Dewi Andriani Kumara Adji Kusuma Copyright (c) 2024 Fandi Ardiansyah, Dewi Andriani, Kumara Adji Kusuma https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-02 2024-05-02 8 1 25 38 10.37339/e-bis.v8i1.1597 Work-life Balance terhadap Turnover Intention melalui Kompensasi sebagai Variabel Intervening https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1541 <p>This study aims to realize the effect of work-life balance on turnover intention and compensation as a mediating variable in Generation Z workers in Malang City. The method used in this research is a quantitative approach with descriptive analysis. The sample uses non probability sampling, namely saturated samples or census. The number of samples in this research are generation Z workers in Malang City as many as 100 workers. In the data collection process, the method used is a questionnaire. The data was tested using SmartPLS. The results of this research found that work-life balance has no effect on turnover intention, compensation has a positive effect on turnover intention, work-life balance has a positive effect on compensation, and compensation has no effect in mediating work-life balance turnover intention in Generation Z workers in Malang City.</p> <p>Keywords: <em>Work-life Balance</em>, <em>Turnover Intention, Compensation</em>, <em>Z Generation</em></p> Muhammad Hadiputra Azhar Ryan Basith Fasih Khan Copyright (c) 2024 Muhammad Hadiputra Azhar, Ryan Basith Fasih Khan https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-02 2024-05-02 8 1 39 48 10.37339/e-bis.v8i1.1541 Peran Workplace Incivility dan Komitmen Organisasi Terhadap Turnover Intention https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1613 <p>PTingginya <em>workplace incivility</em> dan komitmen organisasi dapat meningkatkan <em>turnover intention,</em> ditandai dengan meningkatnya jumlah karyawan yang <em>resign.</em> Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh <em>workplace incivility</em> dan komitmen organisasi<sub>i</sub> terhadap <em>turnover intention</em>. Metode<sub>i</sub> yang digunakan<sub>i</sub> adalah &nbsp;pendekatan kuantitatif. Teknik sampling dalam penelitian ini<sub>i</sub> adalah teknik <em>non-probability sampling</em> dengan menerapkan metode sampling jenuh dalam menentukan jumlah sampel yaitu 120 karyawan. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Data yang telah dikumpulkan diuji<sub>i</sub> menggunakan SPSS 26. Hasil penelitian ini menunjukkan tingginya <em>workplace incivility</em> dan komitmen organisasi dapat meningkatkan dan menurunkan <em>turnover intention</em> karyawan pada perusahaan. Berdasarkan hasil penelitian, disimpulkan bahwa <em>workplace incivility</em> berpengaruh positif<sub>i</sub> dan signifikan terhadap <em>turnover <sub>i</sub>intention</em>, komitmen organisasi berpengaruh positif namun tidak signifikan terhadap <em>turnover intention</em> pada PT. Multi Beton Karya Mandiri Cabang Pati.</p> Nurul Aini Anwar Mansyur Copyright (c) 2024 Nurul Aini, Anwar Mansyur https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-02 2024-05-02 8 1 49 59 10.37339/e-bis.v8i1.1613 Komunikasi Interpersonal, Konsep Diri Dan Stres Kerja Terhadap Kinerja Karyawan https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1615 <p>Adanya komunikasi <em>interpersonal,</em> konsep diri, stres kerja terhadap kinerja karyawan membuat karyawan kurang semangat kerja dan karyawan merasa tertekan kepada tugas yang diberikan. Maka pada penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa pengaruhnya variabel komunikasi interpersonal, konsep diri dan stres kerja terhadap kinerja karyawan pada UD. Mahakam Raya. Penelitian ini menggunakan jenis pendekatan kuantitatif. Metode penelitian memakai metode survey, teknik pengambilan sample memakai simple random sampling. Jenis data yaitu primer yang diperoleh melalui penyebaran kuisioner yang melibatkan 200 responden UD. Mahakam Raya. Hasil penelitian ini menujukkan bahwa komunikasi interpersonal, konsep diri dan stres kerja secara parsial dan simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan.</p> Rina Silvia Dewi Andriani Sumartik Sumartik Copyright (c) 2024 Rina Silvia, Dewi Andriani, Sumartik Sumartik https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-02 2024-05-02 8 1 60 74 10.37339/e-bis.v8i1.1615 Human Resource Information Systems, Organizational Citizenship Behavior dan Komunikasi Organisasi terhadap Kinerja Karyawan https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1618 <p>Adanya Human Resource Information System, OCB dan komunikasi organisasi terhadap kinerja karyawan kurang bersemangat kerja dan karyawan merasa tertekan dengan tugas yang diberikan. Maka penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari Human Resource Information Systems, Organizational Citizenship Behavior (OCB), dan Komunikasi Organisasi terhadap Kinerja Karyawan UD. Mahakam Raya di Gempol. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Data yang diperoleh terdiri dari data primer dan sekunder yang diperoleh dengan wawancara, observasi dan penyebaran kuesioner kepada 185 karyawan UD. Mahakam Raya Teknik penerapan data dari SPSS 25 digunakan dalam analisis deskriptif. Hasil dari penelitian ini membuktikan bahwa Human Resource Information Systems, organizational ccitizenship behavior dan komunikasi organisasi berpengaruh terhadap kinerja karyawan UD. Mahakam Raya</p> Shelia Destiviani Dewi Andriani Sumartik Sumartik Copyright (c) 2024 Shelia Destiviani, Dewi Andriani, Sumartik Sumartik https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-02 2024-05-02 8 1 75 92 10.37339/e-bis.v8i1.1618 Stres Kerja, Beban Kerja, dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Pegawai https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1641 <p>Jeleknya SDM merupakan masalah yang dihadapi organisasi saat ini. Organisasi membutuhkan SDM yang berkualitas agar tetap kompetitif. Penelitian bertujuan untuk menganalisis bagaimana stres kerja, beban kerja, dan lingkungan kerja mempengaruhi kinerja pegawai RS CHK Kendal. Responden merupakan pegawai tetap di RS CHK Kendal dan telah bekerja di sana minimal satu tahun untuk memenuhi kriteria sampel yang ditargetkan. dengan menggunakan teori Roscoe, sampel penelitian berjumlah 81 responden. Kuesioner dibagikan kepada responden. SPSS 25 digunakan sebagai alat menguji data. Temuan penelitian menjelaskan stres kerja tidak ada pengaruhnya terhadap kinerja pegawai, beban kerja memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai, dan lingkungan kerja memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai RS CHK Kendal.</p> Yogi Ivan Wicaksono Lie Liana Copyright (c) 2024 Yogi Ivan Wicaksono, Lie Liana https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-02 2024-05-02 8 1 93 104 10.37339/e-bis.v8i1.1641 Peran Kompetensi, Work Life Balance Dan Disiplin Kerja Dalam Meningkatkan Kinerja Pegawai https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1629 <p>Kinerja merupakan capaian individu berdasarkan kewajiban yang dibebankan. Kinerja dapat dikatakan berhasil apabila mencapai tujuannya, hal ini dapat dipengaruhi oleh aspek-aspek dari internal perusahaan,seperti keterampilan yang dimiliki pegawai. Riset ini bertujuan untuk memberikan pemahaman tentang bagaimana kompetensi, <em>work life balance </em>dan disiplin kerja berperan dalam peningkatkan kinerja karyawan Dinas PMD Kabupaten Sidoarjo. Sistem pengambilan sampel ialah <em>probability sampling</em> dengan menggunakan metode <em>Total Sampling</em>. Jumlah sampel yang digunakan merupakan seluruh populasi yaitu 100 pegawai. Hasil riset ini membuktikan bahwa Kompetensi, <em>work life balance</em> dan disiplin kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai Dinas PMD Kabupaten Sidoarjo.</p> Melani Fitria Devita Sari Kumara Adji Kusuma Rifdah Abadiyah Copyright (c) 2024 Melani Fitria Devita Sari, Kumara Adji Kusuma, Rifdah Abadiyah https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-02 2024-05-02 8 1 105 118 10.37339/e-bis.v8i1.1629 Kepemimpinan Dan Budaya Organisasi Terhadap Motivasi Kerja Karyawan Yayasan Anak Oasis, Di Lombok https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1642 <p>YYayasan Anak oasis merupakan Lembaga <em>non-profit</em> yang bertujuan untuk memberikan pendidikan bagi anak-anak kurang mampu. Dikarenakan bersifat <em>non-profit</em>, maka pimpinan Yayasan harus mampu terus menumbuhkan motivasi kerja para kayawan. Berdasarkan hal tersebut, maka penelitian ini berfokus pada peran kepemimpinan dan budaya organisasi. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan dan budaya organisasi terhadap motivasi kerja karyawan Yayasan Anak Oasis, di Lombok. Penelitian inio menggunakan metode kuantitatif, dengan Teknik pengumpulan data dengan metode populasi, yakni seluruh karyawan Yayasan Anak Oasis berjumlah 31 orang. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif dan Partial Least Square Equation Model (PLS-SEM) dengan alat analisis SmartPLS 4.0. Hasil analisis ini menunjukkan terdapat pengaruh positif dan signifikan antara kepemimpinan dan motivasi kerja, budaya organisasi dan motivasi kerja, serta kepemimpinan dan budaya organisasi terhadap motivasi kerja secara simultan.</p> I Gede Agus Ardika Anita Silvianita Copyright (c) 2024 I Gede Agus Ardika, Anita Silvianita https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-02 2024-05-02 8 1 119 134 10.37339/e-bis.v8i1.1642 Lingkungan Kerja, Beban Kerja dan Fasilitas Kerja Terhadap Kinerja Pegawai https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1635 <p>Sumber daya manusia <strong><em>(</em></strong><em>human resources) </em>berperanan penting dalam aktivitas perusahaan. meskipun didukung dengan sarana, prasarana dan kekuatan finansial yang baik, pelaksanaan kegiatan tidak akan berhasil jika tidak memiliki sumber daya manusia yang handal untuk mengelolah. Dalam penelitan iini iingin memahami secara mendalam mengenai elemen-elemen yang dapat membantu organisasi menaikkan efisiensi dan produktivits pegawai. Tujuan dari penelitian iini untuk menguji ikinerja ipegawai ipada iDinas iPemberdayaan iMasyarakat idan iDesa menggunakan tiga variabel iindependen iyaitu ilingkungan ikerja, ibeban ikerja, idan ifasilitas ikerja. iPenelitian iini imenggunakan iteknik ikuantitatif. iTeknik ipengambilan isampel imenggunakan itotal isampling iyaitu, iteknik ipengambilan isampel idimana sebagian jumlah karakteristik dari populasi. Populasi pada penelitian iini berjumlah 100 pegawai. Hasil yang didapatkan dalam penelitian imenunjukkan ibahwa ilingkungan ikerja iberpengaruh ipositif idan isignifikan iterhadap ikinerja ikaryawan, ibeban ikerja iberpengaruh negatif dan signifikan terhadap kinerja pegawai dan fasilitas kerja berpengaruh posistif dan isignifikan iterhadap ikinerja pegawai.</p> Masbakhatil Alamiyah Kumara Ajdi Kusuma Rifdah Abadiyah Copyright (c) 2024 Masbakhatil Alamiyah, Kumara Ajdi Kusuma, Rifdah Abadiyah https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-02 2024-05-02 8 1 135 148 10.37339/e-bis.v8i1.1635 Dampak Intellectual Capital dan CSR Terhadap Firm Value dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Intervening https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1559 <p>Companies generally have long-term and long-term goals, the company's long-term goal is to maintain business continuity and increase company value. The purpose of this research is to find out how the components of intellectual capital such as VAHU, STVA and VACA influence firm value with profitability as a variable. intervening in technology and telecommunications sector companies listed on the BEI for the period 2020 – 2022. The research method uses quantitative and uses panel data analysis through the e-views 12 application. The results of this research state that VAHU, STVA, VACA and CSR have a simultaneous effect on profitability but have no effect on firm value, and profitability is able to mediate VAHU, STVA and CSR on Firm Value..</p> Syifa Aulia Zhara Putri Novi Lailiyul Wafiroh Copyright (c) 2024 Syifa Aulia Zhara Putri, Novi Lailiyul Wafiroh https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-02 2024-05-02 8 1 149 167 10.37339/e-bis.v8i1.1559 User Interface, User Experience, Gratis Ongkir Terhadap Keputusan pembelian melalui Preferensi E-Commerce Sebagai mediasi https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1492 <p>Ada banyak faktor yang Mempengaruhi preferensi seseorang dalam memilih aplikasi e-commerce dan melakukan keputusan pembelian,&nbsp; Tmenganalisis pengaruh <em>User Interface</em> <em>(UI), User Experience (UX),</em> dan promo Gratis.Ongkos kirim r terhadap keputusan pembelian.dengan.preferensi.penggunaan aplikasi sebagai variabel intervening. Fokus penelitian adalah pengguna <em>e-commerce </em>Tokopedia di wilayah.Yogyakarta. Peneliti ingin mengetahui apakah variabel preferensi penggunaan apliaksi <em>e-commerce</em> dapat memediasi variabel User interface, User.experience dan promo gratis ongkir terhadap keputusan pembelian ?&nbsp; Metode penelitian menggunakan kuantitatif data dikumpulkan melalui survei online. Analisis data dilakukan menggunakan teknik regresi &nbsp;2 jalur untuk mengidentifikasi hubungan antara variabel independen (<em>UI, UX</em>, dan promo Gratis Ongkir) terhadap variabel intervening (preferensi penggunaan aplikasi) lalu selanjutnya dengan variabel dependen (keputusan pembelian)&nbsp; Hasilnya variabel Preferensi tidak memediasi pengaruh antara variabel <em>user interface</em> terhadap keputusan pembelian, tetapi Variabel Preferensi penggunaan aplikasi <em>e-commerce</em> mampu memediasi antara Variabel <em>user experience</em><em>, </em>promo gratis ongkir &nbsp;terhadap keputusan pembelian</p> <p>&nbsp;</p> <p>&nbsp;</p> Faisal Kholilurrohman Muinah Fadhillah Lusia Trihatmanti Hutami Copyright (c) 2024 Faisal Kholilurrohman, Muinah Fadhillah, Lusia Trihatmanti Hutami https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-02 2024-05-02 8 1 168 177 10.37339/e-bis.v8i1.1492 Analisis Dampak Pembangunan Industri dan Kebijakan Bank Tanah di Kabupaten Sidoarjo: Menuju Pengelolaan Tanah yang Berkelanjutan https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1438 <p>The rate of increase in population in Sidoarjo Regency continues to increase, and Sidoarjo Regency has medium and large industrial areas spread across 18 sub-districts. Of course, this will have an impact on changes in land use in Sidoarjo Regency. In this way, the increasing demand for land in Sidoarjo Regency is not only for meeting residential needs, but also for development in the industrial sector. The increase in demand for land will result in the availability of land becoming scarce, land market prices unstable, and various kinds of problems will arise. Seeing these problems, research was used to review whether the Land Bank concept could be a solution. The method used in this research is descriptive quantitative. The presence of the Land Bank is considered as a way to make land management more productive. By implementing the Land Bank concept in Sidoarjo Regency, inefficient land use can be minimized and the amount of land for the future can be maintained.</p> Shelvia Agustine Rahmadhani Achmad Room Fitrianto Copyright (c) 2024 Shelvia Agustine Rahmadhani, Achmad Room Fitrianto https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-02 2024-05-02 8 1 178 192 10.37339/e-bis.v8i1.1438 Analisis Sentimen Terhadap Citra Merek Starbucks Pada Media Sosial Twitter https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1610 <p><em>Brand image represents consumers' belief in a particular brand, forming their associations and perceptions. The shift from traditional to modern society due to globalization driven by technological advances has changed lifestyles. This transformation highlights the impact of Starbucks in introducing a new coffee culture to Indonesian consumers. The research methodology used is sentiment analysis using the VADER approach and Twitter as the main data source. The goal is to gain a deeper understanding of public sentiment towards the starbucks brand image on twitter social media. The observation results of this research show that many people use twitter as a medium to express various kinds of perceptions or sentiments, be it positive, neutral, and negative reviews. The findings of the sentiment analysis revealed that most of the people's responses were still neutral, with no positive or negative tendencies. By understanding the relationship between brand image and sentiment analysis, companies can take strategic steps to strengthen their brand image and positively influence consumer sentiment.</em></p> Lusiana Nur Safitri Rohimat Nurhasan Fikri Fahru Roji Copyright (c) 2024 Lusiana Nur Safitri, Rohimat Nurhasan, Fikri Fahru Roji https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-02 2024-05-02 8 1 193 202 10.37339/e-bis.v8i1.1610 Religiosity Dilemma: A Paradox Related to SDG Implementation https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1673 <p><em>This study is undertaken to offer empirical insights into the impact of countries with varying levels of religiosity and different GDP conditions on the implementation of the Sustainable Development Goals (SDGs). There are 127 countries in the world as the sample. The data analysis method uses multiple regression analysis. To separate between low and high-religiosity countries, the data is separated based on the median of religiosity. The religiosity variable uses an index religiosity publication, GDP uses a measure of country income released by the World Bank, while the implementation of SDGs uses an index released by the United Nations. The results of this study show that religiosity has a negative effect on SDG while GDP has a positive effect on SDG. The findings of this study should be interpreted with caution. Commitment to realizing sustainability goals needs the support of various stakeholders, according to the findings of this research including religious leaders, government, and the community.</em></p> <p><em>&nbsp;</em></p> Luky Patricia Widianingsih Kenley Maccauley Riyono Copyright (c) 2024 Luky Patricia Widianingsih, Kenley Maccauley Riyono https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-03 2024-05-03 8 1 203 215 10.37339/e-bis.v8i1.1673 Analisis Strategi Pemasaran Menggunakan Strength Weakness Opportunity Threat Di Martabak Acil Gama Cikutra Bandung https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1449 <p>Tujuan penelitian ini untuk mengetahui strategi pemasaran yang dilakukan oleh Martabak Acil Gama di Cikutra Bandung dan untuk mengetahui strategi pemasaran yang dilakukan dengan menggunakan analisis SWOT dan QSPM. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, metode deskriptif, dengan menggunakan teknik analisis Matrik SWOT, dan Matrik QSPM. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kekutan utama perusahaan adalah memiliki rasa yang lezat dan berkualitas, melayani pemesanan dan penjualan online dan offline, sedangkan kelemahan utama nya adalah minimnya kegiatan promosi, untuk peluang utamaya adalah berada pada lokasi yang strategis, sedangkan ancaman terbesar nya yaitu fluktuasi harga dan kelangkaan bahan baku. Hasil simpulan dari analisis tersebut dapat dilihat bahwa Martabak Acil Gama berada pada sel IV pada Matrik IE. Hasil analisis berdasarkan Matrik QSPM yaitu meningkatkan kegiatan promosi disosial media dengan skor TAS tertinggi yakni sebesar 6,06.</p> Yehezkiel Eberhard Sagala Barick Ahmad Setiawan Copyright (c) 2024 Yehezkiel Eberhard Sagala, Barick Ahmad Setiawan https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-03 2024-05-03 8 1 216 228 10.37339/e-bis.v8i1.1449 Loyalitas Konsumen Yang Dimediasi Kepuasan dan Kualitas https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1304 <table style="height: 85px;" width="750"> <tbody> <tr> <td width="395"> <p>Kepuasan konsumen dapat dibangun melalui kualitas pelayanan dan kualitas produk atau jasa yang ditawarkan. Dengan kepuasan yang dibangun dari kualitas yang prima, maka akan berdampak pada peningkatan loyalitas dari pelanggannya. Adapun yang menjadi tujuan dalam penelitian ini adalah untuk melihat apakah adanya pengaruh mediasi kepuasan yang mempengaruhi loyalitas konsumen dari kualitas layanan dan kualitas produk Starbucks. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, dengan menyebarkan survei berupa kuesioner dan menggunakan metode purposive sampling dalam menentukan sampelnya. Hasil data diolah menggunakan alat ukur SEM-Smart PLS 4.0. Penelitian ini membuktikan dari 7 hipotesis hanya 2 hipotesis yang berpengaruh signifikan yaitu kepuasan konsumen dipengaruhi secara siginfikan oleh kualitas produk dan loyalitas konsumen dipengaruhi oleh kualitas produk secara signifikan. Sedangkan dari hipotesis lain&nbsp; menujukkkan tidak ada pengaruh signifikan terhadap loyalitas konsumen Starbucks.</p> </td> </tr> </tbody> </table> Henilia Yulita Chandra Wibowo Widhianto Dewi Permata Sari Copyright (c) 2024 Henilia Yulita, Chandra Wibowo Widhianto, Dewi Permata Sari https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-03 2024-05-03 8 1 229 240 10.37339/e-bis.v8i1.1304 Strategi Pengembangan Usaha Mikro Keripik Bakso Goreng Sumber Rejeki Dengan Pendekatan SPACE https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1477 <table style="height: 196px;" width="743"> <tbody> <tr> <td width="432">Keripik basreng menjanjikan karena permintaan dari penyuka camilan terus meningkat. Dalam persaingan bisnis yang semakin ketat, diperlukan strategi pengembangan pada usaha. Penelitian bertujuan mengidentifikasi faktor internal dan eksternal, alternatif strategi, serta prioritas strategi. Pendekatan menggunakan matriks <em>Strategic Positioning and Action Evaluation</em> (SPACE) untuk alternatif dan <em>Quantitative Strategic Planning Matrix</em> (QSPM) untuk prioritas. Hasil penelitian identifikasi internal, keunggulan kompetitif (CA) adalah kekuatan utama (skor -1, sangat baik), sementara keuangan (FS) memiliki kelemahan (skor 2, buruk). Di sisi eksternal, kekuatan industri (IS) menjadi peluang utama (skor 6, sangat baik), tetapi stabilitas lingkungan (ES) adalah ancaman (skor -5, buruk). Terdapat empat alternatif strategi: membuat toko fisik, membuat kerjasama kontrak jangka persediaan bahan baku, menambahkan varian rasa pedas daun jeruk, dan pengembangan toko <em>online</em> atau <em>marketplace</em>. Prioritas strategi pengembangan yang dipilih adalah strategi pengembangan toko <em>online </em>atau <em>marketplace </em>dengan skor 5,48003.</td> </tr> </tbody> </table> <p>&nbsp;</p> Sultan Hidayatulloh Darsono Darsono Erlyna Wida Riptanti Copyright (c) 2024 Sultan Hidayatulloh, Darsono Darsono, Erlyna Wida Riptanti https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-03 2024-05-03 8 1 241 262 10.37339/e-bis.v8i1.1477 Peran Pemasaran Digital Dalam Mengembangkan Bisnis Syariah Di Era Digital https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1555 <table width="0"> <tbody> <tr> <td width="612"> <p>Perkembangan zaman dan kompleksitas bisnis mendorong perusahaan untuk mengelola hubungan pelanggan dan meningkatkan daya saing melalui pemasaran digital sejalan dengan pengembangan bisnis syariah. Penelitian ini mengeksplorasi peran pemasaran digital dalam bisnis syariah di era digital, dengan tujuan memahami dinamika pemasaran, fokus pada implementasi bisnis syariah, dan dampaknya terhadap kepercayaan konsumen. Metode penelitian menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan studi kepustakaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa <em>platform</em> seperti YouTube, Facebook, dan Instagram memiliki dampak besar dalam meningkatkan visibilitas dan mencapai audiens luas. Implementasi bisnis syariah membawa nilai-nilai keadilan, transparansi, dan integritas dalam pemasaran, menciptakan lingkungan bisnis yang patuh terhadap syariah. Kesimpulan penelitian menegaskan bahwa pemasaran digital efektif untuk pengembangan bisnis syariah jika diimplementasikan sesuai prinsip-prinsip Islam, dengan keberhasilan tergantung pada keselarasan inovasi digital, nilai bisnis syariah, dan kepatuhan terhadap etika Islam, yang membangun kepercayaan konsumen dan mendukung pertumbuhan bisnis di era digital.</p> </td> </tr> </tbody> </table> Yessi Avita Sari Reza Ronaldo Copyright (c) 2024 Yessi Avita Sari, Reza Ronaldo https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-03 2024-05-03 8 1 263 275 10.37339/e-bis.v8i1.1555 Dampak Literasi Keuangan, Gaya Hidup Hedonisme, dan Pendapatan Terhadap Pengelolaan Keuangan Masyarakat Tulangan Sidoarjo https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1616 <p>Dalam era globalisasi sekarang, terjadi peningkatan dan pertumbuhan ekonomi global yang mempengaruhi cara masyarakat mengelola keuangan mereka untuk memenuhi kebutuhan. Seseorang perlu mampu mengatur keuangan mereka dengan hati-hati untuk mrmbuat keputusan yang tepat dalam penggunaan dan alokasi dana yang dimiliki. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara Literasi Keuangan, Gaya Hidup Hedonisme, dan Pendapatan terhadap Pengelolaan Keuangan Masyarakat Tulangan Sidoarjo. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini yakni Masyarakat Tulangan Sidoarjo. Sampel yang diambil dalam penelitian ini sebanyak 100 orang. Langkah pengumpulan data yang diterapkan dalam penelitian ini adalah menyebarkan kuesioner melalui Google Form. Hasil penelitian ini mengindikasikan bahwasanya Literasi Keuangan dan Pendapatan memiliki dampak positif terhadap Pengelolaan Keuangan, sementara Gaya Hidup Hedonisme cenderung memiliki dampak negatif terhadap Pengelolaan Keuangan.</p> <p>&nbsp;</p> Roesmanta Adi Wijaya Detak Prapanca Wisnu Panggah Setiyono Copyright (c) 2024 Roesmanta Adi Wijaya, Detak Prapanca, Wisnu Panggah Setiyono https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-03 2024-05-03 8 1 276 288 10.37339/e-bis.v8i1.1616 Strategi Electronic Word Of Mouth Dan Electronic Service Quality Terhadap Purchase Intention https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1622 <p>Tingginya pengguna transportasi online yang semakin meningkat tiap tahunnya, telah menimbulkan tingkat persaingan yang semakin ketat di antara layanan transportasi online. Hal ini menjadi perhatian bagi Grab dalam membangun tingkat <em>purchase intention</em>. Salah satunya dengan meningkatkan <em>electronic word of mouth </em>dan<em> electronic service quality</em>. Penelitian ini bertujuan menganalisis <em>strategic electronic word of mouth</em> dan <em>electronic service quality</em> terhadap <em>purchase intention </em>pada aplikasi Grab di JABODETABEK. Metode pendekatan kuantitatif yang digunakan jenis penelitian deskriptif-kausalitas.Pengambilan sampel dengan teknik <em>non probability sampling</em> metode <em>purposive sampling</em> berjumlah 101 pengguna Grab di JABODETABEK.Teknik analisis data adalah analisis deskriptif dan analisis regresi berganda. Berdasarkan hasil analisis bahwa <em>electronic word of mouth </em>berpengaruh signfikan terhadap <em>purchase intention</em> pada Aplikasi Grab,<em> electronic service quality </em>berpengaruh signfikan terhadap <em>purchase intention</em> pada Aplikasi Grab, <em>electronic word of mouth</em> dan <em>electronic service quality</em> berpengaruh signifikan terhadap <em>purchase intention</em> pada Aplikasi Grab di JABODETABEK</p> David Virgialdo Anita Silvianita Copyright (c) 2024 David Virgialdo, Anita Silvianita https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-03 2024-05-03 8 1 289 299 10.37339/e-bis.v8i1.1622 Kepuasan Merek Terhadap Loyalitas Merek Melalui Keterikatan Emosional Merek Dan Cinta Merek Sebagai Variabel Mediasi https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1639 <p>Kepuasan pelanggan akan secara langsung membangun hubungan atau ikatan yang baik antara seorang pelanggan dengan sebuah merek. Saat konsumen sudah memiliki keterikatan dan perasaan cinta terhadap sebuah merek, mereka akan cenderung setia terhadap merek tersebut. Akan mudah bagi perusahaan untuk meningkatkan profitnya karena adanya konsumen yang setia. Keterikatan emosional pelanggan berpengaruh positif terhadap kecintaan pelanggan akan sebuah merek. Metode kuantitatif digunakan dengan alat analisis SEM – Smart PLS 4.0. Terdapat 188 wanita yang tinggal di Jakarta menjadi responden dalam penelitian ini. Berdasarkan hasil penelitian membuktikan bahwa kesetiaan konsumen pada merek Scarlett dipengaruhi secara positif dan signifikan oleh kecintaan konsumen atas merek tersebut. Sedangkan kecintaan konsumen atas merek tersebut dipengaruhi secara positif dan signifikan oleh kepuasan merek dan keterikatan kepada merek secara emosional. Terakhir, kepuasan atas merek berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap keterikatan kepada merek secara emosional.</p> Elkuny Dovir Siratan Henilia Yulita Clarissa Clarissa Michelle Michelle Copyright (c) 2024 Elkuny Dovir Siratan, Henilia Yulita, Clarissa Clarissa, Michelle Michelle https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-03 2024-05-03 8 1 300 309 10.37339/e-bis.v8i1.1639 Viral Marketing dan Brand Awareness Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Gnj Store di Jakarta https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1623 <p>Perkembangan teknologi yang sangat pesat telah mempengaruhi dunia bisnis, diantaranya bisnis fashion secara online yang semakin meningkat. Sehingga para pelaku bisnis dihadapkan untuk merancang strategi pemasaran melalui internet atau pemasaran digital untuk meningkatkan keputusan pembelian. Terdapat banyak faktor yang mempengaruhi keputusan pembelian, diantaranya adalah <em>viral marketing</em> dan <em>brand awereness</em>. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh <em>viral marketing</em> dan <em>brand awareness</em> terhadap keputusan pembelian pada GnJ Store. Metode yang digunakan adalah metode kuantitatif deskriptif dan kausal. Penelitian ini disebarkan melalui kuisioner kepada 115 konsumen GnJ store yang pernah melakukan pembelian di Tiktok berjumlah&nbsp; dengan teknik pengambilan sampel yang digunakan <em>non probability sampling</em> metode <em>purposive sampling</em> serta diolah menggunakan analisis regresi linier berganda. Dari hasil analisis regresi diperoleh bahwa viral marketing dan brand awareness mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pembelian pada GnJ Store baik secara parsial dan simultan dengan nilai pengaruh sebesar 62%.</p> Fatria Eka Putri Anita Silvianita Copyright (c) 2024 Fatria Eka Putri, Anita Silvianita https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-03 2024-05-03 8 1 310 320 10.37339/e-bis.v8i1.1623 Penerapan Aplikasi Akuntansi Olsera Pada Laporan Keuangan UMKM Toko Bangunan Al Barokah Lawang https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1662 <p>Toko Bangunan Al Barokah belum memiliki laporan keuangan sejak awal berdirinya pada tahun 2017. Pencatatan transaksi penjualan dan pembelian juga dikelola secara manual. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi penerapan Aplikasi Akuntansi Olsera dalam memenuhi kebutuhan operasional UMKM. Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat bagi pelaku usaha agar dapat dijadikan refrensi dalam menerapkan aplikasi akuntansi yang dapat membantu proses pencatatan dan pelaporan keuangan. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan studi kasus yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian, penerapan Aplikasi Akuntansi Olsera pada Toko Bangunan Al Barokah sangat membantu pemilik toko dalam mengelola transaksi penjualan, inventori, dan laporan keuangan meskipun pemilik tidak memiliki pengetahuan akuntansi yang cukup baik.</p> Devi Ela Safitri Devi Yuliati Yuliati Copyright (c) 2024 Devi Ela Safitri Devi, Yuliati Yuliati https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-03 2024-05-03 8 1 321 332 10.37339/e-bis.v8i1.1662 Pengaruh Leverage, Profitabilitas dan Kebijakan Dividen Terhadap Return Saham Indeks LQ-45 dengan Nilai Perusahaan sebagai Pemediasi https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1554 <p>Pertumbuhan ekonomi di Indonesia kian meningkat dengan diiringi peningkatan jumlah investor dari tahun ke tahun. Kenaikan ini dipicu oleh potensi return yang menarik. Faktor-faktor seperti leverage, profitabilitas, dan kebijakan dividen secara teori dapat mempengaruhi return saham. Oleh karena itu, Penelitian ini bertujuan menguji dampak variabel tersebut terhadap return saham perusahaan di Bursa Efek Indonesia dan Indeks LQ45 pada periode 2018-2022, dengan menggunakan nilai perusahaan sebagai variabel mediator. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan purposive sampling, terpilih 13 perusahaan berdasarkan kriteria tertentu. Analisis data menggunakan path analysis dengan bantuan software SPSS. Hasil menunjukkan bahwa hanya profitabilitas yang signifikan memengaruhi return saham, sementara leverage, kebijakan dividen, dan nilai perusahaan tidak. sehingga disimpulkan bahwa nilai perusahaan belum mampu menjadi mediator dalam penelitian ini.</p> Abdurrahman Wahid Agus Sucipto Copyright (c) 2024 Abdurrahman Wahid, Agus Sucipto https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-03 2024-05-03 8 1 333 347 10.37339/e-bis.v8i1.1554 Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi, Disiplin Kerja dan Insentif terhadap Kinerja Karyawan di PG Djombang Baru https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1664 <p>Pesatnya pertumbuhan dunia industri menjadikan masing-masing perusahaan saling berkompetisi untuk memperlihatkan keunggulannya demi memperoleh keuntungan yang optimal. PG Djombang baru merupakan pabrik gula legendaris yang telah berdiri sejak zaman penjajahan Belanda dan telah dipercaya oleh masyarakat luas. Penelitian ini bermaksud untuk mengkaji bagaimana sistem informasi akuntansi, disiplin kerja, dan insentif mempengaruhi kinerja karyawan PG Djombang Baru. Responden penelitian berjumlah 35 orang. Data dikumpulkan melalui kuisioner, dianalisis menggunakan metode regresi berganda. Temuan penelitian menunjukkan bahwa meskipun insentif tidak berdampak positif terhadap kinerja karyawan, sistem informasi akuntansi dan disiplin kerja mempunyai dampak positif pada kinerja karyawan. Untuk penelitian selanjutnya, karena terdapat perbedaan hasil penelitian, maka perlu diteliti ulang pada variabel insentif. Selain itu perusahaan dapat mempertahankan kinerja perusahaan dengan terus mengoptimalkan kinerja karyawan melalui perbaikan dalam pemberian insentif sesuai dengan standar terbaik</p> Givani Widya Purwanti Yuliati Yuliati Copyright (c) 2024 Givani Widya Purwanti, Yuliati Yuliati https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-03 2024-05-03 8 1 348 359 10.37339/e-bis.v8i1.1664 Latar Belakang Pendidikan, Pengalaman Kerja dan Pelatihan Kerja terhadap Etos Kerja Karyawan PT Solusi Teknik Industri Semarang https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1647 <p>Sekarang ini perusahaan menghadapi masalah pengelolaan karyawan yang efisien. PT Solusi Teknik Industri memiliki jumlah karyawan yang banyak sehingga perlu adanya perhatian khusus pada etos kerja karyawan agar perusahaan tetap langgeng. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh latar belakang pendidikan, pengalaman kerja dan pelatihan kerja terhadap etos kerja karyawan. Riset ini menggunakan data kuantitatif, populasi didalam riset ini sebesar 475 karyawan PT Solusi Teknik Industri Semarang. Teknik pengambilan sampel yang ditetapkan adalah <em>purposive sampling</em> dengan persyraratan responden sebagai karyawan tetap bermasa kerja minimal satu tahun. Totalnya sampel dalam penelitian ini sebesar 100 responden beracuan teori Roscoe. Data yang diteliti merupakan data primer dengan metode pengumpulan data menyebaran angket kepada partisipan. Output data didapatkan dari aplikasi SPSS. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa latar belakang pendidikan berpengaruh positif terhadap etos kerja karyawan, pengalaman kerja tidak berpengaruh terhadap etos kerja karyawan, dan pelatihan kerja berpengaruh positif terhadap etos kerja karyawan.</p> Diva Lenika Sanda Lie Liana Copyright (c) 2024 Diva Lenika Sanda, Lie Liana https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-03 2024-05-03 8 1 360 371 10.37339/e-bis.v8i1.1647 Analisis Break Even Point Dan Margin Of Safety Sebagai Perencanaan Laba Pada Depot Air Minum Aulia Tirta Kabupaten Bekasi https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1451 <p>Penelitian ini dilakukan pada UMKM Depot Air Minum Aulia Tirta. Depot Air Minum Aulia Tirta Merupakan depot yang belum mengetahui kapan usahanya mencapai titik impas dan seberapa besar margin of safety yang dimiliki. Dengan diketahui titik impas dan margin of safety juga dapat sebagai acuan dalam merencanakan laba. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif, didapatkan hasil dalam periode enam bulan Januari sampai dengan Juni dengan total pendapatan sebesar Rp. 58.020.000, dengan total biaya sebesar Rp. 31.134.020 dengan titik BEP sebanyak 3912 Unit atau dalam rupiah sebesar Rp 19. 560.000. Dengan target perencanaan laba dengan kenaikan 10%, Depot Air Minum Aulia Tirta harus melakukan penjualan sebanyak 12.374 Unit dengan total pendapatan Rp. 61. 870.000. Margin of safety atau penurunan penjualan maksimal yang boleh dialami oleh Depot Air minum Aulia Tirta adalah sebesar Rp. 38.460.000 atau sekitar 66%.</p> Asyraf Aulia Ramadhan Barick Ahmad Setiawan Copyright (c) 2024 Asyraf Aulia Ramadhan, Barick Ahmad Setiawan https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-03 2024-05-03 8 1 372 381 10.37339/e-bis.v8i1.1451 Analisis Tingkat Risiko Investasi Saham Pada Sektor Perbankan Terdaftar Di BEI Tahun 2018-2022 https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1697 <p>Keputusan pilihan investasi yang dilakukan oleh investor lebih banyak mengacu pada pertimbangan aspek fundamental dengan bertujuan untuk meminimalkan risiko dan mendapatkan return yang maksimal. Ketika beberapa saham memiliki tingkat pengembalian (return) yang sama, Tetapi risiko yang berbeda maka investor akan memilih saham dengan risiko yang rendah. Maka saham dengan tingkat risiko yang lebih rendah yang akan dipilih oleh investor. Terdapat berbagai jenis produk investasi yang baik dan menarik untuk diikuti, yaitu investasi pada real asset&nbsp; seperti emas dan properti (tanah dan bangunan)atau pada financial asset seperti value asing (valas), saham, warrant tabungan, deposito dan sebagainya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : Tingkat Risiko Investasi pada Perusahaan perbankan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode analisis deskriptif kuantitatif. Alat analisis yang digunakan adalah analisis estimasi risiko dengan deviasi standar.</p> Fitriani Fitriani Asep Saeful Falah Iwan Sugianto Copyright (c) 2024 Fitriani, Asep Saeful Falah, Iwan Sugianto https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-03 2024-05-03 8 1 382 394 10.37339/e-bis.v8i1.1697 Faktor-faktor yang Mempengaruhi Impulse Buying Decision Pengguna Shopee Live https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1704 <p><em>Live streaming shopping</em> adalah salah satu jenis kegiatan berbelanja yang saat ini diminati oleh banyak orang dan dapat menyebabkan terjadinya fenomena <em>impulse buying</em>. Penelitian ini meneliti faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan pembelian impulsif konsumen dalam konteks <em>live streaming shopping</em>. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dan <em>software</em> Smart PLS untuk mengolah data. Sampel pada penelitian ini berjumlah 385 dan merupakan pengguna Shopee Live yang pernah berbelanja secara impulsif. Penelitian ini menemukan bahwa variabel <em>price promotion, time pressure,</em> dan <em>interpersonal interaction</em> berpengaruh terhadap <em>impulse buying decision</em> pelanggan. Variabel <em>visual appeal</em> diketahui tidak memiliki pengaruh terhadap impulse buying decision pelanggan.</p> Nazwa Diyadaffa Arnindita Marheni Eka Saputri Copyright (c) 2024 Nazwa Diyadaffa Arnindita, Marheni Eka Saputri https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-03 2024-05-03 8 1 395 409 10.37339/e-bis.v8i1.1704 Marketing Mix Terhadap Kepuasan Nasabah Pada PT. Bank Perekonomian Rakyat Araya Arta https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1488 <table style="height: 341px;" width="741"> <tbody> <tr> <td width="395">Fluktuatifnya jumlah nasabah pada PT. BPR Araya Arta pada tahun 2018-2022 menjadi hal yang perlu diperhatikan pengelola pada bidang perbankan. Strategi pemasaran bank memiliki hubungan dengan kepuasaan nasabah. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui marketing mix apa sajakah memiliki pengaruh terhadap nasabahnya, sehingga nanti dapat digunakan untuk meningkatkan pelayanan pada nasabahnya. Metode deskriptif kuatitatif digunakan pada riset ini, dengan sampel 100 respoden dari nasabah yang di analisa dengan SEM-PLS dengan Smartpls. Hasil pada penelitian ini adalah Produk dan Harga tidak memiliki pengaruh yang signifikan pada kepuasaan nasabah, sedang Tempat dan Promosi memiliki pengaruh yang signifikan pada Kepuasaan Nasabah PT. BPR Araya Arta. Kebijakan implementasi pada strategi marketing mix baik pada produk , harga, tempat, promosi dan proses pelayanan harus menjadi perhatian untuk yang&nbsp; selalu diperhatikan pada lembaga perbankan.</td> </tr> </tbody> </table> Endang Shyta Triana Sri Wahyuningsih Copyright (c) 2024 Endang Shyta Triana, Sri Wahyuningsih https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-03 2024-05-03 8 1 410 423 10.37339/e-bis.v8i1.1488 Pengaruh Akreditasi, Promosi, dan Kualitas Pelayanan terhadap Minat Kuliah Mahasiswa di Program Studi Manajemen Universitas Muhammadiyah Sidoarjo https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1708 <p>Pada era modern ini, terdapat beragam jenis perguruan tinggi yang secara aktif bersaing dalam meningkatkan mutu mereka guna menarik perhatian calon mahasiswa dengan metode melalui berbagai macam faktor yaitu akreditasi, strategi promosi dan kualitas layanan. Tujuan akhirnya adalah Untuk menciptakan tenaga kerja yang telah dipersiapkan Untuk mengatasi berbagai rintangan yang timbul dalam era globalisasi. Studi ini memakai metode kuantitatif. Sampel terpilih untuk memakai metode purposive sampling dan jumlahnya ditentukan menggunakan rumus Slovin. Data yang dipakai diperoleh dari sumber data primer yang terkumpul melalui penyebaran kuesioner. Temuan dari riset ini menunjukkan bahwa Akreditasi, Promosi, dan Kualitas Pelayanan mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan pada minat kuliah mahasiswa untuk memilih jurusan dalam jurusan Manajemen di Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.</p> Zuhal Yussi Ahmed Mochamad Rizal Yulianto Lilik Indayani Copyright (c) 2024 Zuhal Yussi Ahmed zuhal https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-15 2024-05-15 8 1 424 441 10.37339/e-bis.v8i1.1708 Pengelolaan Arsip Produk Pembiayaan Terhadap Kecepatan Proses Temu Kembali Arsip https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/article/view/1736 <p>Temu kembali arsip sangat erat kaitannya dengan sistem pengelolaan arsip. Sebab jika sistem pengelolaan arsip tidak ada maka proses penemuan arsip juga akan sulit. Tujuan penelitian ini yaitu mengetahui pengaruh pengelolaan arsip produk pembiayaan terhadap kecepatan&nbsp; proses temu kembali arsip di KSPPS BMT XYZ. Desain penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan kategori deskriptif. Kuuesioner (angket) dan dokumentasi digunakan untuk mengumpulkan data, Populasi pada penelitian ini adalah pengelola KSPPS BMT XYZ dengan jumlah populasi 130 orang. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 30 orang. Hasil penelitian menunjukkan terdapat pengaruh yang signifikan antara pengelolaan arsip produk pembiayaan terhadap kecepatan proses temu kembali arsip di KSPPS BMT XYZ. Hambatan utama di penelitian ini yaitu kurangnya sarana dan prasana yang mendukung pengelolaan arsip. Saran dari penulis pengelolaan arsip sebaiknya dilakukan secara rutin terutama dalam penyusutan dan pemusnahan arsip inaktif dan perlu adanya pengembangan sistem pengambilan arsip dengan cara pengelolaan arsip berbasis komputer .</p> <p>&nbsp;</p> Uswatun Khasanah Wenny Marlini Kardianto Indra Purnomo Rumiyati Rumiyati Copyright (c) 2024 Uswatun Khasanah, Wenny Marlini, Kardianto Indra Purnomo, Rumiyati Rumiyati https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 2024-05-18 2024-05-18 8 1 440 450 10.37339/e-bis.v8i1.1736