Pengembangan Web Service Digital Assessment Test of English for International Communication (TOEIC)

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Sopingi
Ratini Setyowati
Singgih Purnomo

Abstract

Test of English for International Communication (TOEIC) adalah tes standar internasional kemahiran bahasa Inggris untuk penutur asing. Selama ini lembaga pendidikan bahasa inggris menggunakan kertas dan perangkat audio player untuk melaksanakan ujian TOEIC, ada juga lembaga yang sudah menggunakan aplikasi tetapi masih bersifat sistem terpusat dan apabila terjadi gangguan pada server maka seluruh aktivitas akan terganggu. Penelitian ini membahas pengembangan web service sebagai jembatan komunikasi data antara basis data dengan aplikasi ujian atau assessment TOEIC yang ada di sisi client dengan pendekatan Service Oriented Architecture (SOA) dan Prototipe. Hasil penelitian berupa aplikasi web service yang di-install di cloud server dan local server serta aplikasi desktop sebagai client yang digunakan untuk pelaksanaan assessment. Hasil pengujian beta menunjukan aplikasi digital assessment TOEIC layak untuk digunakan sedangkan pengujian terhadap performance memiliki response time paling lama 120 ms dan paling cepat 20 ms.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Sopingi, Setyowati, R., & Purnomo, S. (2020). Pengembangan Web Service Digital Assessment Test of English for International Communication (TOEIC). Jurnal E-Komtek (Elektro-Komputer-Teknik), 4(1), 75-90. https://doi.org/10.37339/e-komtek.v4i1.232

References

[1] L. D. Prasojo, Perancangan Database Sistem Informasi Manajemen Pendidikan dengan DBMS Microsoft (Access dan SQL Server). Yogyakarta: UNY Press, 2014.
[2] R. Sturm, C. Pollard, and J. Craig, Application Performance Management (APM) in the Digital Enterprise. Morgan Kaufmann, 2017.
[3] D. P. Pratama, M. A. Pasha, Mardiyono, and L. Triyono, “SIMTIC : Sistem Informasi Manajemen Tes TOEIC,” J. Tek. Elektro Terap., vol. 8, no. 1, pp. 16–23, 2019.
[4] R. Wakhidah, M. F. Maftuh, and E. Maaliah, “Pengembangan Aplikasi Listening Test Berbasis Android,” JOIC, vol. 3, no. 2, pp. 47–53, 2019.
[5] Y. F. Chandra, N. Dwiyani, and Y. Huda, “Perancangan Aplikasi Mobile Learning Test of English for International Communication (TOEIC) Simulation Pada Smartphone Berbasis Android,” Vokasional Tek. Elektron., vol. 2, no. 1, pp. 167–175, 2016.
[6] M. B. Juric, R. Loganathan, P. Sarang, and F. Jennings, SOA Approach to Integration. Birmingham: Packt Publishing, 2008.
[7] Sopingi and Nurchim, “Model Integrasi Data Akademik Perguruam TInggi dengan Memanfaatkan Web Service dan Proxy Object,” 2017.