Pengaruh Social Media Marketing dan Electronic Word Of Mouth (E-WOM) Terhadap Minat Beli Kuliner Melalui Kepercayaan Sebagai Variabel Intervening pada Akun Instagram @carubanmangan

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Lela Yunikartika
Harti Harti

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh social media marketing dan electronic word of mouth terhadap minat beli kuliner melalui kepercayaan konsumen pada akun instagram @carubanmangan. Metode yang digunakan adalah kuantitatif pendekatan deskriptif. Sebanyak 100 responden diambil sebagai sampel menggunakan teknik non probability sampling dengan metode purposive sampling dari populasi seluruh pengikut akun instagram @carubanmangan. Pengolahan data dilakukan dengan teknik analisis PLS (Partial Least Square). Hasil penelitian menunjukkan social media marketing berpengaruh signifikan terhadap kepercayaan,  electronic word of mouth berpengaruh signifikan terhadap kepercayaan, social media marketing tidak berpengaruh signifikan terhadap minat beli,  electronic word of mouth berpengaruh signifikan terhadap minat beli, social media marketing berpengaruh signifikan terhadap minat beli melalui kepercayaan, dan electronic word of mouth berpengaruh signifikan terhadap minat beli melalui kepercayaan.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Yunikartika, L., & Harti, H. (2022). Pengaruh Social Media Marketing dan Electronic Word Of Mouth (E-WOM) Terhadap Minat Beli Kuliner Melalui Kepercayaan Sebagai Variabel Intervening pada Akun Instagram @carubanmangan. Jurnal E-Bis, 6(1), 212-230. https://doi.org/10.37339/e-bis.v6i1.897

References

Alfian, Z., & Utami, S. (2019). Pengaruh E-Wom Terhadap Keinginan Untuk Membeli. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Manajemen, 4(1), 258–268.
Anggraeni, R., Layaman, & Djuwita, D. (2019). Analisis Pemanfaatan Social Media Marketing Terhadap Customer Loyalty Yang Menggunakan Brand Trust Sebagai Variabel Mediasi. Jurnal Riset Manajemen dan Bisnis (JRMB) Fakultas Ekonomi UNIAT, 4(3), 445–455.
Ardhiansyah, A. N., & Marlena, N. (2021). Pengaruh Social Media Marketing dan E-Wom Terhadap Minat Beli Produk Geoffmax. 18(3), 379–391.
Arif, M. (2021). Pengaruh Social Media Marketing, Electronic Word Of Mouth (EWOM) Dan lifestyle Terhadap Keputusan Pembelian Online. 111–122.
Bawono, T. K. H., & Subagio, H. (2020). Analisa Pengaruh Social Media Marketing Terhadap Repurchase Intention Melalui Brand Trust Sebagai Variabel Mediasi Pada Instagram Adidas Indonesia Di Surabaya. Jurnal Strategi Pemasaran, 7(1), 11–28.
Chin, W. W. (1998). The Partial Least Squares Aproach to Structural Equation Modeling. Modern Methods for Business Research. 295, 336.
Elpansyah, C., Nurdin, S., & Rahayu, Y. S. (2019). Pengaruh Word Of Mouth Terhadap Minat Beli Melalui Citra Perusahaan dan Kepercayaan Sebagai Variabel Intervening Pada Jasa Umroh PT Indojava Mulia Wisata. Jurnal Sain Manajemen, 1(1), 85–95. http://ejurnal.univbsi.id/index.php/jsm/index 85
Evans, D. (2010). Social Media Marketing: The Next Generation of Business Engagement. http://www.amazon.com/dp/0470634030
Ghozali, I. (2014). Structural Equation Modeling: Metode Alternatif dengan Partial Least Square (Edisi 4). Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Harjadi, D., Suhardi, D., Ayisiyah, N., & Kuningan, U. (2019). Electronic-Word of Mouth and Product Quality on Buying Interest Through Trust in Online Shops. Trikonomika, 18(2), 74–79. https://doi.org/10.23969/trikonomika.v18i2.2140
Hidayah, D. N. (2020). Pengaruh E-Word Of Mouth, Kualitas Layanan dan Reputasi Terhadap Minat Masyarakat Menggunakan Produk Bank Syariah Dengan Kepercayaan Sebagai Variabel Intervening (Vol. 25, Nomor 1). http://dx.doi.org/10.1016/j.jss.2014.12.010
Hidayatullah, R. M., & Dirgantara, I. M. B. (2018). Pengaruh Electronic Word of Mouth, Dukungan Selebritas, dan Pemasaran Media Sosial Terhadap Minat Beli dengan Brand Image Sebagai Variabel Intervening (Studi Pada Produk Fashion Levi’s di Kota Semarang). Diponegoro Journal of Management, 7(2009), 1–10. http://eprints.undip.ac.id/65063/
Lestari, E. D., & Gunawan, C. (2021). Pengaruh E-Wom Pada Media Sosial Tiktok Terhadap Brand Image Serta Dampaknya Pada Minat Beli. Jurnal ekonomi, manajemen, bisnis dan sosial, 1(2), 75–82.
Mileva, L., & Dh, ahmad fauzi. (2018). Pengaruh Social Media Marketing Terhadap Keputusan Pembelian ( Survei Online pada Mahasiswa Sarjana Jurusan Ilmu Administrasi Bisnis Angkatan 2014 / 2015 Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya yang Membeli Starbucks Menggunakan Line). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), 58(1), 190–199.
Mughoffar, M., Sumarwan, U., & Tinaprilla, N. (2019). The Effect of e-Wom And Brand Image on The Interest in Buying The Heavenly Blush Yogurt Product. Indonesian Journal of Business and Entrepreneurship, 5(2), 158–167. https://doi.org/10.17358/ijbe.5.2.158
Nasution, A. U. (2020). Pengaruh Social Media Marketing dan Review Produk pada Marketplace Tokopedia terhadap Minat Beli (Studi Kasus pada Mahasiswa Manajemen Feb Usu). Jurnal Manajemen Universitas Sumatera Utara, 1–85. https://www.usu.ac.id/id/fakultas.html
Priatni, S. B., Hutriana, T., & Hindarwati, E. N. (2020). Pengaruh Social Media Marketing terhadap Purchase Intention dengan Brand Awareness sebagai Variable Intervening pada Martha Tilaar Salon Day Spa. Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Perbankan (Journal of Economics, Management and Banking), 5(3), 145. https://doi.org/10.35384/jemp.v5i3.165
Putri, I. F. P., & Nirawati, L. (2021). Analisis Pengaruh Social Network Marketing dan Electronic Word Of Mouth (E-WOM) Terhadap Minat Beli Melalui Kepercayaan Konsumen Sebagai Variabel Intervening. Jurnal Revolusi Indonesia, 1(5), 6.
Rachmadhaniyati, & Sanaji, S. (2021). Pengaruh Social Media Marketing terhadap Customer Engagement dengan Loyalitas Merek dan Kepercayaan sebagai Variabel Mediasi. Jurnal Ilmu Manajemen, 9(3), 1124–1137. https://doi.org/10.26740/jim.v9n3.p1124-1137
Rosdiana, R., Haris, I. A., & Suwena, K. R. (2019). Pengaruh Kepercayaan Konsumen Terhadap Minat Beli Produk Pakaian Secara Online. Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha, 11(1), 318. https://doi.org/10.23887/jjpe.v11i1.20164
Sari, A. A., & Azizah, N. (2021). Pengaruh Indikator Electronic Word Of Mouth (E-Wom) Terhadap Buying Decision Melalui Trust Sebagai Variabel Intervening (Studi Kasus Pada Konsumen Pengguna Shopee Di Kota Surabaya). JABEISTIK : Jurnal Analitika Bisnis, Ekonomi, Sosial dan Politik, 1(1), 107–117. http://jabeistik.upnjatim.ac.id/index.php/jabeistik/article/view/13
Satriyo, B., Indriana, Y., & Ridlo, M. (2021). Pengaruh Social Media Marketing, E-Service Quality, dan Review Content terhadap Minat Beli pada UMKM Produk Organik. Jurnal Ilmu Manajemen, 9(4), 1563–1571. https://doi.org/10.26740/jim.v9n4.p1563-1571
Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Kualitatif, Kuantitatif, dan R&D (Edisi 7). Bandung : ALFABETA.
Takdir, S., Siska, D., & Rivandi, R. (2022). Pengaruh Social Media Marketing melalui Platform Whatsapp pada Minat Beli Masyarakat. Economics and Digital Business Review, 3(1), 42–51. https://doi.org/10.37531/ecotal.v3i1.115
Virenabia, C., & Oktafani, F. (2019). Pengaruh Electronic Word of Mouth sebagai Media Promosi Terhadap Minat Beli followers Instagram Pada Warunk Upnormal. Journal marketing communication, 5(1), 1000–1009.