Peningkatan Pengetahuan Masyarakat Melalui Sosialisasi Pembuatan Kombucha di Desa Bulak Kabupaten Cirebon

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Faizah Faizah
Ajeng Dyah Kurniawati
Muhammad Tata Awaludin
Lina Fatimah Lishobrina
Muhammad Novianto Bayu Saputro

Abstract

Desa Bulak di Kabupaten Cirebon mayoritas penduduknya adalah petani dan menghadapi tantangan ekonomi, seperti kurangnya kesempatan kerja dan ketergantungan pada sektor pertanian tradisional. Untuk meningkatkan kemandirian ekonomi, diperlukan langkah inovatif yang memanfaatkan sumber daya lokal dan tren konsumen. Diversifikasi ekonomi menjadi penting untuk mengurangi ketimpangan ekonomi. Pembuatan Kombucha Rosella dipilih karena ketersediaan bahan baku lokal dan permintaan akan minuman sehat. Tujuan utama adalah memberdayakan masyarakat melalui pelatihan pembuatan Kombucha, menciptakan peluang wirausaha lokal, dan memperluas pasar produk lokal, sehingga diharapkan meningkatkan pendapatan dan kemandirian ekonomi masyarakat setempat.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Faizah, F., Ajeng Dyah Kurniawati, Muhammad Tata Awaludin, Lina Fatimah Lishobrina, & Muhammad Novianto Bayu Saputro. (2024). Peningkatan Pengetahuan Masyarakat Melalui Sosialisasi Pembuatan Kombucha di Desa Bulak Kabupaten Cirebon. JURPIKAT (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat), 5(3), 721- 727. https://doi.org/10.37339/jurpikat.v5i3.1786

References

Bortolomedi BM, Paglarini CZ, Brod FCA. 2022. Bioactive compounds in kombucha: A review of substrate effect and fermentation conditions. Food Chem 385.

Firdaus S, Anissa IC, Isnaini L, dan Aminah S. 2020. “Review” Teh Kombucha Sebagai Minuman Fungsional dengan Berbagai Bahan Dasar Teh. Prosiding Seminar Nasional Unimus. 3: 715 – 730.

Majid AA, Suroto DA, Utami T, Rahayu ES. 2023. Probiotic potential of kombucha drink from butterfly pea (Clitoria ternatea L.) flower with the addition of Lactiplantibacillus plantarum subsp. plantarum Dad-13. Biocat and Agri Biotechnol 51.

Permatasari HK, Nurkolis F, Augusta PS, Mayulu N, Kuswari M, Taslim NA, Wewengkang DS, Batubara SC, Gunawan WB. 2021. Kombucha tea from seagrapes (Caulerpa racemosa) potential as a functional anti-ageing food: in vitro and in vivo study. Heliyon 7(9).

Selvaraj S, Gurumurthy K. 2023. An overview of probiotic health booster-kombucha tea. Chinese Herbal Medicines 15(1):27-32.

Yunitasari, V. 2019. Peran Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Dalam meningkatkan Pemberdayaan Perempuan di Desa Cepiring Kecamatan Cepiring Kabupaten Kendal. Skripsi. Universitas Negeri Semarang, Semarang.

Zhiwen W, Yijiao S, Xianhua M, Kai L, Fahu Y. 2021. Production and characterization of a novel beverage from maize silkthrough fermentation with kombucha consortium. IOP Conf. Ser.: Earth Environ. Sci 792(1):012053.