Sinergitas Antar Perguruan Tinggi Dalam Pelaksanaan Workshop Penulisan Jurnal Nasional Dan Internasional Secara Daring

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Hamid Nasrullah
Ari Waluyo
K Prihartono Aksan Halim
Wenny Marlini
Uswatun Khasanah
Wakhid Yuliyanto

Abstract

Sinergitas antar perguruan tinggi menjadi sebuah titik solusi bersama dalam mendorong para akademisi dalam mempublikasikan hasil riset para dosen/peneliti. Hal tersebut dapat terealisasi dengan saling berkomunikasi antar perguruan tinggi dengan mengadakan sebuah kegiatan. Kegiatan tersebut adalah pelaksanaan Workshop Nasional dengan Tema  tips & trik tembus jurnal terakreditasi sinta dan workshop penulisan jurnal internasional bereputasi. Metode pelaksanaan kegiatan melalui aplikasi zoom meting sehingga dapat dijangkau dari berbagai daerah mulai dari sabang sampai merauke. Hasil polling zoom dari jumlah total 122 peserta yang mengisi dengan satu item pertanyaan tentang kepuasan peserta terhadap penyelenggaraan kegiatan menunjukkan jawaban peserta yang mengisi pada item sangat puas porsentasenya 62% dengan jumlah responden 76, selanjutnya pada item puas porsentasenya 37% dengan jumlah responden yang menjawab 45, selanjutnya item kurang puas porsentasenya 1% dijawab 1 responden dan tidak puas porsentase yang menjawab 0% responden. Dampak dari kegiatan tersebut adalah setiap lembaga di perguruan tinggi dapat memberika workshop pelatihan jurnal dilingkungan perguruan tinggi masing-masing 0.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Hamid Nasrullah, Ari Waluyo, K Prihartono Aksan Halim, Wenny Marlini, Uswatun Khasanah, & Wakhid Yuliyanto. (2021). Sinergitas Antar Perguruan Tinggi Dalam Pelaksanaan Workshop Penulisan Jurnal Nasional Dan Internasional Secara Daring . JURPIKAT (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat), 2(1), 108-116. https://doi.org/10.37339/jurpikat.v2i1.456

References

Empowerment, C. (2021). 1. Pendahuluan. 6(1), 81–90.
Ence Surahman, Saida Ulfa, Sulthoni, & Sumaji. (2020). Pelatihan Perancangan Pembelajaran Berbasis Computational Thinking untuk Guru Sekolah Dasar. JURPIKAT (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat), 1(2), 60–74. https://doi.org/10.37339/jurpikat.v1i2.277
Firmansyah, A., Arham, A., & Qadri, R. A. (2020). Pelatihan Melalui Web Seminar Terkait Penulisan Artikel Berbasis Bibliographical Research Method Dalam Bidang Akuntansi Untuk Publikasi Pada Jurnal Internasional Bereputasi. INTEGRITAS : Jurnal Pengabdian, 4(1), 37. https://doi.org/10.36841/integritas.v4i1.564
Handoyo, S., & Putera, P. B. (2012). Tingkat Kolaborasi Peneliti pada Program Insentif : “Semi Top-Down”Kementrian Riset dan Teknologi, Tahun 2008-2010). Warta KMIL, 10(2), 99—114. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.14203/STIPM.2012.3
Maryono dan Surajiman. (2017). Kolaborasi Internal , Domestik Dan Internasional. Berkala Ilmu Perpustakaan Dan Informasii, 13(2).
Publik, I., Mahasiswa, M., Pandemi, S., Susanto, T., & Kusumaningrum, R. (n.d.). Webinar Pelatihan Penulisan Artikel Ilmiah Bereputasi Dan. 4(2), 96–104.
Ratnamulyani, I. A., & Maksudi, B. I. (2018). Peran Media Sosial Dalam Peningkatan Partisipasi Pemilih Pemula Dikalangan Pelajar Di Kabupaten Bogor. Sosiohumaniora, 20(2), 154–161. https://doi.org/10.24198/sosiohumaniora.v20i2.13965
Spathis, P., & Shanghai, N. (2020). What Is Zoom Not Telling You: Lessons From an Online Course During COVID-19 What Is Zoom Not Telling You: Lessons From an Online Course During COVID-19 Ratan Dey. https://hal.archives-ouvertes.fr/hal-02936885
Spathis, P., Shanghai, N., Stein, R. M., Vonnahme, G., Empowerment, C., Firmansyah, A., Qadri, R. A., Arham, A., Maryono dan Surajiman, Wardhana, D. E. C., Basuki, R., Noermanzah, N., Firmansyah, A., Arham, A., Qadri, R. A., Ence Surahman, Saida Ulfa, Sulthoni, Sumaji, … Darojat, A. (2020). Pelatihan melalui Web Seminar terkait Publikasi Artikel untuk Menembus Jurnal Sinta 2 dan Scopus. Berkala Ilmu Perpustakaan Dan Informasii, 1(2), 228. https://doi.org/10.1089/elj.2011.1036
Stein, R. M., & Vonnahme, G. (2011). Voting at Non-Precinct Polling Places: A Review and Research Agenda. Election Law Journal: Rules, Politics, and Policy, 10(3), 307–311. https://doi.org/10.1089/elj.2011.1036

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>